Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Realme Indonesia Penempatan Banda Aceh

 Lowongan Kerja Aceh - Realme (ditulis bergaya sebagai realme) adalah perusahaan elektronik konsumen dan komunikasi seluler yang berbasis di Shenzhen, Tiongkok. Realme didirikan pada 4 Mei 2018 oleh Sky Li, dengan beberapa anak muda lainnya yang berkecimpung di industri ponsel pintar, televisi pintar, dan AIoT dari berbagai negara yang termasuk juga Indonesia. Pada Mei 2019, realme mengumumkan secara resmi pemasarannya di Tiongkok dan meluncurkan beberapa telepon genggam, seperti realme X, realme X Lite, dan realme X Master Edition. Pada Juni dan Juli 2019, realme memasuki pasar ponsel di daerah Tiongkok, India, Asia Tenggara, dan Eropa.

Realme menargetkan pangsa pasar global dan terus berekspansi ke negara-negara di Asia Tenggara yang memiliki potensi pangsa pasar yang besar,dimulai dari Indonesia untuk debut kawasan Asia Tenggara. Di Indonesia, realme muncul pertama kali di Jakarta, 9 Oktober 2018 dengan produk: realme C1, realme 2 dan realme 2 Pro. Akan tetapi, setelah rilis realme C3, realme kehilangan jati diri. Counerpoint, lembaga analisis data Internasional, mengumumkan data penjualan telepon genggam untuk Kuartil II 2019 yang mencatat total penjualan realme secara global sebanyak 4,7 juta unit. Total penjualan mengalami peningkatan dan berhasil menjadikan realme sebagai merek smartphone paling berkembang di dunia. Realme untuk pertama kalinya masuk ke daftar top 10 merek smartphone global.


Lowongan Kerja Realme Indonesia Penempatan Banda Aceh



Situs Kerjadiaceh bertujuan untuk memberikan informasi tentang lowongan kerja yang ditawarkan oleh perusahaan/organisasi Diatas. Kami berkomitmen untuk menghubungkan calon pelamar yang potensial dengan kesempatan karir yang menarik dan memenuhi kebutuhan mereka. Dalam atikel ini, kami akan membahas posisi yang tersedia, kualifikasi yang dibutuhkan, dan proses rekrutmen yang dapat diikuti oleh para calon pelamar. Kami akan memberikan gambaran lengkap tentang posisi yang tersedia di perusahaan diatas. Kami akan menjelaskan tanggung jawab utama yang akan diemban oleh karyawan yang berhasil, serta kualifikasi dan pengalaman yang dibutuhkan untuk posisi tersebut. Kami menilai keterampilan yang diharapkan dari kandidat potensial, termasuk keterampilan teknis dan interpersonal terkait pekerjaan

Kami memberikan ikhtisar tentang proses seleksi, tenggat waktu aplikasi, dan langkah-langkah seleksi yang Anda lalui. Selain itu, kami menawarkan contact person yang dapat dihubungi untuk pertanyaan atau ketidakjelasan terkait proses rekrutmen.

Situs web Jobsdiaceh menginformasikan calon potensial tentang peluang karir yang menarik di perusahaan/organisasi yang disebutkan di atas. Kami bertujuan untuk membantu pencari kerja memahami posisi yang tersedia, kualifikasi yang dibutuhkan, keuntungan bekerja di perusahaan di atas dan proses perekrutan. Dengan memberikan informasi yang benar, kami bertujuan untuk memfasilitasi pertemuan antara perusahaan di atas dan individu yang memiliki kemungkinan untuk menjadi anggota perusahaan. 



Posisi:

  • PROMOTOR



Kualifikasi:

  1. pria/wanita
  2. pendidikan minimal SMA
  3. good looking
  4. usia maksimal 28 tahun
  5. fresh graduate dipersilahkan melamar
  6. domisili banda aceh



Kirimkan SUrat lamaran dan CV anda ke:

Email : realmeacehpic@gmail.com


Realme Banda aceh 

Samping Hotel 61, Jl. T. Panglima Polem No.36, Peunayong, Kec. Kuta Alam, Kota Banda Aceh, Aceh 23122



CP : Zakia - 0812 6077 1227 / Wahyu - 0852 0657 1041 / Rizki - 0813 3751 6962





Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya sehingga kami persilahkan bagi anda yang merasa ingin untuk menyalin dan menyebarkan informasi ini, sebagai bentuk rasa terima kasih atas usaha kami ini alangkah baiknya untuk mencantumkan sumber alamat situs ini https://www.kerjadiaceh.com sebagai bagian dari artikel yang anda buat karena hal tersebut membantu kami untuk terus berkarya menyajikan update lowongan kerja terbaru untuk menjadikan situs ini rujukan nomer satu para pencari kerja di Indonesia dan membantu para jobseeker atau pencari kerja menemukan pekerjaan impian mereka.




PENGUMUMAN: Lamaran paling lambat 17 Juni 2023

- Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi

- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi

- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.


Gabung Grup WA > Loker Aceh